×
Cuci Rambut Aja Gak Cukup, Yuk Rawat Rambutmu Dengan Venon!

Curls On Fleek! Begini Cara Merawat Rambut Ikal agar Tetap Shiny

Curls On Fleek! Begini Cara Rawat Rambut Ikal agar Tetap Shiny

Tahukah kamu, rambut ikal dan keriting memang punya pesonanya sendiri — unik, berkarakter, dan bikin tampilan lebih bold. Tapi di balik keindahannya, rambut ikal gampang banget kehilangan kelembapan. Begitu kering sedikit saja, bentuk ikal bisa cepat mengembang, buyar, bahkan lepek. Coba deh perhatikan — rambut ikal yang kehilangan kelembapan cenderung terasa kasar, kusut, dan sulit […]